WARTABUANA – Pengamat prilaku selebritis Lutfi JW membeberkan catatan penting selama tahun 2019 terkait beberapa selebritis yang memanfaatkan sensasi sebagai pendongkrak popularitas. Di tahun depan, menurut novelis ini, cara-cara serupa masih akan berlangsung.
Menurut Lutfi, sensasi dan seleberiti memang selalu berdampingan. Sangat wajar jika seorang artis sering membuat sensasi. Namun, ada sensasi positif dan negatif.
Bahkan Lutfi menggaris-bawahi, sensasi itu bisa dilakukan secara radikal positif dan negatif. Tentu hasilnya akan beda. Sensasi radikal positif akan melahirkan popularitas yang langgeng, dan sebalik dengan sensasi radikal negatif.[]