BOAO, Forum Boao untuk Asia (Boao Forum for Asia/BFA) menggelar konferensi tahunannya dari 20 hingga 22 April di Boao, sebuah kota pesisir di Hainan, provinsi paling selatan China. Dalam forum itu, berbagai bentuk warisan budaya takbenda Provinsi Hainan dipamerkan untuk memperkenalkan budaya tradisional.
Warisan budaya takbenda brokat khas etnis Li sudah ada sejak lebih dari 3.000 tahun silam. Brokat itu melibatkan kerajinan tekstil dari kelompok etnis Li setempat.
Kerajinan batik dan sulaman khas etnis Miao Hainan menciptakan gaya estetika dan nilai artistik yang halus dari kelompok etnis Miao.
Produk-produk anyaman rotan memainkan peran penting dalam budaya etnis Li.
Diproduksi oleh Xinhua Global Service
Seorang wanita dari kelompok etnis Li menganyam rotan di sebuah kawasan hiburan tematik Forum Boao untuk Asia (Boao Forum for Asia/BFA) di Boao, Provinsi Hainan, China selatan, pada 21 April 2022. (Xinhua/Ding Hongfa)
Sejumlah wanita dari kelompok etnis Li menganyam rotan di sebuah kawasan hiburan tematik Forum Boao untuk Asia (Boao Forum for Asia/BFA) di Boao, Provinsi Hainan, China selatan, pada 20 April 2022. (Xinhua/Zhang Liyun)
Seorang wanita dari kelompok etnis Miao (kiri) memperkenalkan batik khas etnis Miao kepada seorang pengunjung di sebuah kawasan hiburan tematik Forum Boao untuk Asia (Boao Forum for Asia/BFA) di Boao, Provinsi Hainan, China selatan, pada 21 April 2022. (Xinhua/Ding Hongfa)
Beberapa wanita dari kelompok etnis Li menenun brokat khas etnis Li di sebuah kawasan hiburan tematik Forum Boao untuk Asia (Boao Forum for Asia/BFA) di Boao, Provinsi Hainan, China selatan, pada 20 April 2022. (Xinhua/Zhang Liyun)
Beberapa wanita dari kelompok etnis Li menenun brokat khas etnis Li di sebuah kawasan hiburan tematik Forum Boao untuk Asia (Boao Forum for Asia/BFA) di Boao, Provinsi Hainan, China selatan, pada 21 April 2022. (Xinhua/Ding Hongfa)
Seorang pria dari kelompok etnis Li memperkenalkan brokat khas etnis Li di sebuah kawasan hiburan tematik Forum Boao untuk Asia (Boao Forum for Asia/BFA) di Boao, Provinsi Hainan, China selatan, pada 22 April 2022. (Xinhua/Hu Zhixuan)
Seorang wanita dari kelompok etnis Li menenun brokat khas etnis Li di sebuah kawasan hiburan tematik Forum Boao untuk Asia (Boao Forum for Asia/BFA) di Boao, Provinsi Hainan, China selatan, pada 20 April 2022. (Xinhua/Zhang Liyun)
CHONGQING, 17 Maret (Xinhua) -- Dengan menggunakan sebuah konsol di Shanghai, seorang dokter bedah asal Prancis, Youness Ahallal, mengendalikan lengan-lengan...