MUMBAI – Navaratri, festival penting bagi umat Hindu di India, dimulai pada Senin (26/9). Festival sembilan hari itu dirayakan untuk memuja Dewi Durga.
Umat Hindu percaya bahwa seseorang dapat memperoleh keberuntungan karena sang Dewi Durga menguasai bulan.
Pada malam hari selama festival tersebut, umat Hindu mengenakan busana tradisional dan menari dengan iringan musik rakyat.
Koresponden Kantor Berita Xinhua melaporkan dari Mumbai, India. (XHTV)