(241112) — KAIRO, 12 November, 2024 (Xinhua) — Sejumlah orang terlihat dalam peluncuran aplikasi filter digital baru untuk merekonstruksi artefak Mesir kuno yang rusak, di Kairo, Mesir, pada 11 November 2024. Mesir pada Senin (11/11) meluncurkan aplikasi filter digital baru di Museum Mesir di Lapangan Tahrir dan Museum Nasional Peradaban Mesir. Aplikasi baru tersebut merekonstruksi artefak Mesir kuno yang telah rusak. Diberi nama Aplikasi Seluler Interaktif untuk Mempromosikan Kepurbakalaan Mesir, proyek ini menggunakan teknologi realitas virtual (virtual reality/VR) untuk menunjukkan penampakan asli benda-benda purbakala tertentu yang dipilih, yang sekarang kondisinya sudah tidak utuh, ribuan tahun yang lalu. (Xinhua/Ahmed Gomaa)
Cegah miopia pada anak, China umumkan kebijakan baru waktu tidur 10 jam
Tim dokter mengajarkan pengetahuan tentang perlindungan mata kepada anak-anak di Yinchuan, Daerah Otonom Etnis Hui Ningxia, China barat laut, pada...
Read more