ALJIR – Masyarakat Aljazair mengunjungi sebuah museum keliling yang dialihfungsikan dari sebuah bus di Aljir, Aljazair, pada 31 Oktober 2021. Untuk merayakan Hari Revolusi pada 1 November, pemerintah Aljazair mengalihfungsikan beberapa bus menjadi museum keliling untuk memajang foto-foto perjuangan kemerdekaan melawan Prancis di seluruh negeri. [Xinhua]
KLHK RI Selidiki Pelanggaran Pemanfaatan Lahan Pascabanjir Jakarta
JAKARTA, 7 Maret (Xinhua) -- Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia (KLHK RI) menginspeksi area-area hulu sungai di Provinsi...
Read moreDetails